Home Regional Jabodetabek

Helikopter TNI AD Jatuh dan Terbakar, 4 Prajurit Meninggal dan Lima Prajurit Luka-luka

Lihat Foto
×
Helikopter TNI AD Jatuh dan Terbakar, 4 Prajurit Meninggal dan Lima Prajurit Luka-luka

Jakarta - Helikopter MI-17 milik Penerbang Angkatan Darat (Penerbad) Ahmad Yani Semarang, mengangkut 9 penumpang tersebut jatuh dan terbakar di kawasan IndustriKendal(KIK), Kaliwungu, Kendal,Jawa Tengah. Kecelakaan itu, merenggut nyawa 4 parjaurit TNI AD, Sabtu (6/6/2020).

"Sekitar jam 12.35 siang tadi, Helikopter ini melaksanakan misi latihan terbangendurancekedua dengan materi terbangTactical Manuver. Sekitar jam 13.40 siang tadi, Helikopter MI-17 ini jatuh," tutur Kepala Dinas Penerangan TNI AD Brigjen TNI Nefra Firdaus dikutip dari Kompas.com.

Dikatakan Nefra, pihak TNI AD telah memastikan, kondisi helikopter naas itu laik terbang. penyebab kecelakaan tesebut masih dalam proses investigasi.

Insiden jatuhnya Helikoter MI-17, prajurit TNI AD gugur dalam kecelakaan tersebut, diantaranya; Kapten Cpn Kadek, Kapten Cpn Fredi, Kapten Cpn Y Hendro dan Lettu Cpn Wisnu. Keempat jenazah empat prajurit di otopsi RS Polri Semarang, Jawa Tengah. Sedangkan, lima prajurit yang mengalami luka-luka dievakuasi keRumah

Nama-nama korban Dari total penumpang itu, diketahui 5 orang mengalami luka berat dan 4 orang di antaranya meninggal dunia. Identitas korban sebagai berikut: 1. Kapten Cpn Kadek (MD) 2. Kapten Cpn Fredi (MD) 3. Kapten Cpn Y Hendro (MD) 4. Lettu Cpn Wisnu (MD) 5. Lettu Cpn Vira Yudha 6. Praka Nanang 7. Praka Rofiq 8. Praka Supriyanto 9. Praka Andi (***/SC-01)

[xyz-ips snippet="iklan"]


Komentar Via Facebook :